Halal Tour in Russia

BAHASA RUSIA

Rabu, 13 Februari 2019

Masjid Al-Mardjani Kazan



Pemberian nama masjid Al-Mardjani sebagai penghormatan kepada seorang imam, yang sekaligus seorang ulama, sejarawan, dan seorang revolusioner, Shigabuddin Al-Mardjani.

Masjid Al-mardjani dianggap termasuk salah satu masjid cantik di Kazan. Masjid ini didirikan pada tahun 1766 - 1770 atas persetujuan prbadi dari The Great Ekaterina.




Masjid ini menjadi salah satu masjid yang aktif pada masa uni soviet.

Perlu diketahui, pada masa pendudukan Rusia, etnis Tatar di Kazan dilarang mendirikan bangunan batu/ tembok selama 200 tahun. Dan setelah tahun 1552, masjid Mardjani adalah bangunan batu pertama yang didirikan oleh etnis Tatar.

#islamrussia 
#islaminRussia 
#islamdirusia 
#halaltourrusia 
#muslimtourrusia 
#الاسلام_في_روسيا

0 Comments:

Posting Komentar